Hari kebangkitan nasional merupakan hari dimana orang Indonesia merasa sebagai "Indonesia" pada pertama kalinya. Pada masa inilah dimulainya perjuangan bangsa Indonesia secara nasional. Yang sebelumnya hanya berjuang membela daerahnya masing - masing.
Kini, kebangkitan nasional telah diperingati selama 109 tahun. Dahulu kebangkitan nasional menjadi awal pergerakan nasional melawan penjajah. Kini, kita maknai sebagai semangat membangun bersama, bangkit bersama, karena kita INDONESIA!
EmoticonEmoticon